Menambahkan Keahlian Berjualan Online Untuk UMKM

Petrus Soeganda

Apa semua orang harus pintar berjualan ???
Pertanyaan ini sering diangkat dan dipertanyakan sama para pembicara atau pemateri seminar seminar sales. Seorang sales bisa disebut juga sales person. Sebelum pandemi ini biasanya seorang sales diwajibkan untuk canvasing. Pada saat itulah seorang sales harus bertemu dan berjumpa dengan orang yang ingin diprospeknya.

Sudah pasti harus memiliki rasa percaya diri dan keberanian untuk bisa berkomunikasi dan bernegosiasi.

Di era digital ini dan di masa pandemi ini, maka sudah dipastikan kegiatan canvasing sudah jarang dilakukan, jika dibanding masa sebelum pandemi. Begitu juga meraka yang bergerak di UMKM, ada baiknya mereka pada saat ini harus “JEMPUT BOLA” tidak boleh pasif dan diam saja.

Bagaimana UMKM bisa meningkatkan keahlian berjualannya. Mau tidak mau mereka harus melatih diri dan meningkatkan keahlian mereka di bidang berjualan. Ada perlu yang kita miliki yaitu kegigihan dan keinginan untuk sukses.

Kegigihan itu penting sekali, inilah yang bisa memotivasi kita untuk bisa bertahan dan sukses. Jangan lupa untuk selalu update informasi jualan atau dagangan Anda yang terbaru di internet.

Menambahkan Keahlian Berjualan Online Untuk UMKM

Internet memudahkan UMKM dalam memasarkan produk atau jasa yang dijual oleh Anda. Melalui internet orang lebih mudah mencari informasi dan melalui internet orang juga akan lebih mudah berbelanja. Ini adalah kesempatan untuk Anda bisa lebih mudah memasarkan produk atau jasa Anda. Jangkauan lebih luas dan tidak terbatas akan waktu dan tempat. Lebih efisien dan terhitung lebih murah jika Anda harus berpromosi di media konvensional

Kapan dan dimana Anda bisa belajar internet marketing

Ada banyak seminar yang membahas internet marketing dan ada banyak acara yang membahas digital marketing. Materi yang dibawakanpun beraneka ragam dari :  Mahir Menggunakan Facebook, Tips Berjualan di Facebook dan Instagram, bahkan ada banyak judul acara seminar lainnya yang pasti akan menarik hati.

UMKM harus didorong maju

UMKM adalah pengerak roda perekonomian, Peran Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) atau Usaha Kecil Menengah (UKM) dalam pertumbuhan perekonomian suatu negara dinilai penting. UMKM memiliki kontribusi besar dan krusial bagi perekonomian Indonesia. Melalui pelatihan UMKM bisa diperlengkapi dan didoroang untuk bisa maju.

Materi apa saja yang dibutuhkan UMKM supaya mereka bisa mendapatkan strategi baru yang ampuh dalam menghadapi persaingan

  • UMKM Melek Internet
  • Google Bisnisku Untuk UMKM
  • Tips Prakis Mempromosikan Usaha Lewat Social Media
  • Mengelola Instagram Untuk UKM
  • Mahir Menggunakan Instagram Untuk UMKM
  • Cara Praktis Belajar Toko Online
  • Belajar Berjualan di Tokopedia
  • 123 Cara Paling Praktis Berjualan Lewat Whatsapp
  • dll

Masih banyak judul lainnya yang bisa diberikan untuk UMKM, judul diatas untuk pemasaran dan promosi di internet. Biasanya untuk UMKM tidak diberikan materi materi yang berat berat, berikan mereka yang praktis, langsung ke seminar dagingnya dan yang terpenting berikan mereka bimbingan (coaching)

Jika ingin belajar bagaimana ?

Disaat seperti ini kita bisa belajar dari online semuanya. Belajar online itu ada baiknya, karena kita bisa praktek langsung dan bisa bertanya langsung secara tatap muka dengan pembicara.

Anda bisa hubungi saya di sini

Seminar Digital Marketing Pemula
Seminar Digital Marketing Pemula

Ilmu bisa didapatkan dari mana saja, tapi alangkah baiknya ada yang bisa membimbing dan menuntun kita untuk bisa belajar internet marketing. Saya Petrus Soeganda sebagai Pembicara Internet Marketing memberi saran dan rekomendasi untuk bisa belajar dari Alhikmah Ciamis dan jika Anda ingin mengembangkan potensi Anda ke depannya dibidang Digital Marketing bisa ambil sertifikasi dari ini

Also Read

Tags

Leave a Comment